duniaku

tentang duniaku

Minggu, 30 Desember 2012

pendekatan sistem dalam pemecahan masalah dan membuat keputusan


4.1 Pendekatan sistem
Proses pemecahan masalah secara sistematis bermula dari john dewey seorang professor filosofi di Columbia university pada awal abad ini. Dalam bukunya tahun 1910 ia mengindetifikasi tiga seri penilaian yang terlibat dalam memecahan masalah suatu kontroversi secara memadai yaitu :
1.   Mengenali kontroversi
2.   Menimbang klaim alternative
3.   Menbentuk penilaian
Pemahaman dasar pemecahan masalah dan pembuatan keputusan
Masalah : suatu kondisi yang memiliki pontensi untuk menimbulkan kerugian atau keuntungan luar biasa
Pemecahan masalah : tindakan memberi respon terhadap masalah untuk mengatasi akibat buruknya atau memanfaatkan peluang keutungan
Gejalah : kondisi yang dihasilkan oleh masalah
Keputusan : pemilihan suatu strategi atau tindakan
Pengambilan keputusan : tindakan strategi/aksi yang manajer yakinin akan memberikan solusi terbaik atas masalah
Tahap pemecahan masalah dengan menggunakan pendekatan sistem
-      Usaha persiapan : mempersiapkan manajer untuk memecahkan masalah dengan menyediakan orietansi sistem
-      Usaha definisi : mencakup mengidentifikasikan masalah untuk dipecahkan dan kemudianmemahaninya
-      Usaha solusi : mencakup mengindetifikasi berbagi solusi alternative,mengevaluasinya
Faktor manusia yang mempengaruhi pemecahan masalah
Tiap manajer memiliki gaya pemecahan masalah yang unik. Gaya mereka mempengaruhi bagaimana mereka terlibat dalam merasakan masalah,mengumpulkan informasi dan mengunakan informasi
-      Merasakan masalah
Manajer dapat dibagi dalam tiga kategori dasar dalm hal gaya merasakan masalah meereka, yaitu bagaimana mereka menghadapi masalah
1.   Penghindari masalah
2.   Pemecahan masalah
3.   Pencarian masalah
-      Mengumpulkan informasi
Para manajer dapat menunjukkan salah satu dari dua gaya mengumpulkan informasi atau sikap terhadap total volume informasi yang tersedia bagi mereka
1.   Gaya teratur
2.   Gaya menerima
-      Menggunakan informasi
Manajer juga cenderung lebih menyukai salah satu dari gaya menggunakan informasi, yaitu cara-cara menggunakan informasi untuk memecahkan suatu masalah
1.   Gaya sistematik
2.   Gaya intutif

Nama : Muhammad Alfian M.S
Kelas : 2DB09
NPM : 34111756

Tidak ada komentar:

Posting Komentar